Senin, 17 November 2014 bertempat di ruang WOC Kantor Gubernur, Dr. Sinyo H. Sarundajang selaku Gubernur Sulawesi Utara menerima kunjungan Dewan Energi Nasional yang dipimpin oleh Dr. Sonny Keraf. Adapun maksud dan tujuan Tim Dewan Energi Nasional yang dipimpin oleh Dr. Sonny Keraf turun ke daerah adalah untuk melihat secara langsung permasalahan krisis dan darurat energy yang ada Provinsi Sulawesi …