Kawasan Megamas Manado, merupakan salah satu kawasan bisnis yang sedang berkembang di kota Manado. Kawasan reklamasi seluas 36 Ha. ini terletak di ruas Jln. Piere Tendean (Boulevard) Manado. Kawasan ini dikelola oleh PT. Megasurya Nusalestari yang merupakan perusahaan properti dan konstruksi terkemuka di Sulawesi.
PT. Megasurya Nusalestari merupakan perusahaan properti dan konstruksi terkemuka di Sulawesi. Memulai bisnis konstruksinya di Makasar, PT. Megasurya Nusalestari kemudian mengembangkan sayapnya ke Manado dengan melakukan proyek reklamasi kawasan seluas 36 Ha yang kemudian dikenal secara luas sebagai Kawasan Megamas Manado, kawasan yang tumbuh sebagai lingkungan bisnis seribu pengusaha.
Jika Anda ingin berivestasi di kawasan megamas, anda bisa langsung menghubungi HOT LINE 0431 – 8881888 atau langsung ke alamat website di www.megamasmanado.com