SULUT – Wakil ketua komisi 1 bidang pemerintahan DPRD Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) Kristovorus Decky Palinggi (KDP) mengatakan sangat berterima kasih kepada para pelaksana pilkada dan yang turut terlibat dalam mensukseskan pesta demokrasi yang di laksanakan hampir di semua kabupaten/kota yang ada di Indonesia, terlebih khusus di kab. Sangihe dan Kab. Bolmong, karena pilkada bisa berjalan dengan baik dan lancar. …
Tag Archives: Pilkada bolmong dan sangihe
February, 2017
-
14 February
Jelang Pilkada Bolmong dan Sangihe, Palinggi: Golkar Optimis Raih Suara Terbanyak
SULUT – Besok, 15 februari 2017 Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) dan Sangihe akan berlangsung. Demi merebut kursi top eksekutif di 2 daerah tersebut, Partai Golkar memastikan bakal memperoleh suara terbanyak. Pihak partai Golkar sangat yakin figur yang mereka usung mempunyai peluang besar untuk menang. Kepada wartawan, Wakil ketua Komisi I DPRD Sulut Kristovorus Decky Palinggi (KDP) …